Resep 1
Nih resep Beef Teriyaki a la Keluarga Cinta, rasanya nggak kalah sama yang di resto.
Bahan :
Cara membuat Beef Teriyaki:
Campur daging dengan semua bumbu peraman, simpan dalam kulkas minimal 1 jam
Tumis bawang bombay & bawang putih sampai harum, tiriskan
Dengan sisa minyak, tumis daging sampai berubah warna dan keluar kaldunya
Masukkan tumisan bawang bombay, masak sampai matang
Hidangkan dengan nasi putih, salad dan saus cabe
Cara Membuat salad :
Remas remas kubis dan wortel dengan sedikit garam sampai lemas, cuci bersih
Bubuhi gula pasir dan sedikit cuka, aduk rata
Diamkan dalam kulkas
Beri mayonese sesaat sebelum disajikan
(untuk 6 porsi)
Resep 2
Berapa uang yang harus kita keluarkan untuk 6 porsi Beef Teriyaki di resto? Rp 200,000 ? Rp 250,000? Atau lebih? Mau makan Beef Teriyaki dengan biaya sangat murah? Ayo bikin sendiri ! :) **kayak iklan aja ya..**
Nih resep Beef Teriyaki a la Keluarga Cinta, rasanya nggak kalah sama yang di resto.
Bahan :
500 gr daging sapi has dalam iris tipis
1 bawang bombay ukuran besar iris tipis
3 siung bawang putih cincang halus
2 wortel potong korek api
1/2 kubis, iris halus
3 sdm mayonese
Bumbu peraman :
1 sdm mirin (beli di Supermarket Jepang)
2 sdm saus teriyaki
2 sdm saus tiram
2 sdt gula pasir
1 sdm jahe parut, peras, ambil airnya
1/2 sdt vetsin
1/2 sdt kaldu bubuk
1 sdm minyak wijen
1/2 sdt merica hitam atau merica bubuk biasa
Cara membuat Beef Teriyaki:
Campur daging dengan semua bumbu peraman, simpan dalam kulkas minimal 1 jam
Tumis bawang bombay & bawang putih sampai harum, tiriskan
Dengan sisa minyak, tumis daging sampai berubah warna dan keluar kaldunya
Masukkan tumisan bawang bombay, masak sampai matang
Hidangkan dengan nasi putih, salad dan saus cabe
Cara Membuat salad :
Remas remas kubis dan wortel dengan sedikit garam sampai lemas, cuci bersih
Bubuhi gula pasir dan sedikit cuka, aduk rata
Diamkan dalam kulkas
Beri mayonese sesaat sebelum disajikan
(untuk 6 porsi)
Resep 2
Bahan:
500 gr daging sirloin slice tipis ( potong jadi 2)
100 gr bawang Bombay iris memanjang
3 bh bawang putih iris halus
4 sm minyak goreng
1 st minyak wijen
500 gr daging sirloin slice tipis ( potong jadi 2)
100 gr bawang Bombay iris memanjang
3 bh bawang putih iris halus
4 sm minyak goreng
1 st minyak wijen
Bumbu:
75 cc teriyaki marinade sauce
30 cc manjo mirin
20 cc sake
1 sdt jahe parut diambil airnya saja
3 sm kecap manis
3 sm gula pasir
1 st dasinomoto
75 cc teriyaki marinade sauce
30 cc manjo mirin
20 cc sake
1 sdt jahe parut diambil airnya saja
3 sm kecap manis
3 sm gula pasir
1 st dasinomoto
Cara membuat:
1. Rendam daging selama 30 menit dalam campuran : teriyaki marinade sauce, kecap manis, sake, gula pasir dan dasino moto
2. Panaskan 2 sm minyak di dlm wajan
3. Goreng bw Bombay & bw putih sampai layu, angkat dari wajan sisihkan
4. Panaskan lagi 2 sm minyak & 1 st minyak wijen, masukan danging yg telah dimarnade aduk2 sd dagingnya matang
5. Masukan kembali bw Bombay & bw putih lalu beri mirin. Angkat
6. Hidangkan dengan salad dan sausnya
1. Rendam daging selama 30 menit dalam campuran : teriyaki marinade sauce, kecap manis, sake, gula pasir dan dasino moto
2. Panaskan 2 sm minyak di dlm wajan
3. Goreng bw Bombay & bw putih sampai layu, angkat dari wajan sisihkan
4. Panaskan lagi 2 sm minyak & 1 st minyak wijen, masukan danging yg telah dimarnade aduk2 sd dagingnya matang
5. Masukan kembali bw Bombay & bw putih lalu beri mirin. Angkat
6. Hidangkan dengan salad dan sausnya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar